Description
Scanner Buku dengan Teknologi Terbaru
V-Series adalah kamera dokumen portabel yang menarik, ramping, ringan dan atraktif dengan lapisan alumunium yang kokoh ditambah sensor gambar resolusi tinggi built-in, cocok untuk digunakan di kantor atau di rumah
Memenuhi Semua Kebutuhan Digitalisasi Anda
Dapat scan jenis dokumen, seperti kuitansi, kontrak, sertifikat, kartu nama, foto, dan gambar dengan ukuran maksimal hingga A3, cocok digunakan untuk scan buku tipis
Kualitas Kamera Scan Yang Luar Biasa
v-series memiliki sensor gambar beresolusi tinggi dengan dsp yang memungkinkan Anda menangkap detail indah dari gambar yang dipindai
Software Scanner VIISAN
Software VIISAN OfficeCam memiliki fitur antarmuka pengguna yang interaktif. Dengan menggunakan pengaturan pemrosesan gambar tingkat lanjut yang ada di dalamnya, memungkinkan untuk scan foto, dokumen, atau buku dengan cepat ke dalam File JPEG, dan mengubah gambar yang discan menjadi format PDF yang dapat dicari atau format Word, Excel yang dapat di-edit teksnya, mengenali kode batang, dan dapat merekam dalam format video

Scan Buku Menjadi Lebih Mudah
Scan buku menggunakan fitur deteksi pembalik halaman, yang secara otomatis akan mendeteksi halaman buku cukup dengan membalikan halaman saja. Fitur ini sangat mudah digunakan dan tanpa harus membongkar buku, cocok digunakan untuk scan buku tebal
Teknologi Pemerataan Buku
Otomatis meratakan halaman buku dan menghapus gambar tangan, menghilangkan latar belakang buku dan secara otomatis membaginya menjadi dua halaman
